HARI PEDULI SAMPAH NASIONAL
Sobat Organisasi, Dalam rangka Memperingati Hari Peduli Sampah Nasional Tahun 2022 yang bertemakan “Kelola Sampah Kurangi Emisi Bangun Proklim”, Pemerintah Kabupaten Klungkung melaksanakan kegiatan aksi bersih-bersih sampah plastik melalui Gerakan Bersama Puputan Sampah Plastik (Gema Tansaplas) disepanjang pantai Pesinggahan s/d Rest Area Goa Lawah Kec. Dawan Klungkung. Kegiatan tersebut diikuti oleh Seluruh Perangkat Daerah di … Baca Selengkapnya