SEMANGAT DALAM DESK PROPOSAL KIPP 2022 DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KABUPATEN KLUNGKUNG
Sobat Organisasi, belum sempat beridiri lama setelah melaksanakan Monev Reformasi Birokrasi Tim Bagian Organisasi harus kembali melanjutkan agendanya yaitu fasilitasi dan mendampingan persiapan dan kesiapan terkait proposal inovasi yang akan mengikuti KIPP 2022. Bagian Organisasi melaksanakan desk proposal yang akan …